Back to: Soal soal asli CPNS berdasarkan FR – Paket 3
Sepulang dari kantor, Anda akan…
a. Pulang ke rumah
b. Membelikan makanan untuk keluarga Anda
c. Membawa cerita baru dari kantor Anda buat keluarga
d. Tidak mempersiapkan apa pun
e. Segera beristirahat saja
Jawaban:
Poin 5 : a
Poin 4 : b
Poin 3 : c
Poin 2 : d
Poin 1 : e