Soal soal asli CPNS berdasarkan FR | Paket 3 | TKP | No 33

Dengan naiknya biaya hidup dan harga barang yang serba mahal dan sulitnya lapangan pekerjaan membuat masyarakat merasa terjepit masalah perekonomian untuk memenuhi kebutuhan sehari hari. Begitupun dengan anda sendiri yang hanya merupakan seorang karyawan perusahaan swasta dengan gaji yang sangat pas pasan setiap bulannya. Teman teman anda yang lain juga sering merasa kesulitan untuk memenuhi kebutuhan hidup. Banyak dari teman – teman anda yang meminjam uang di aplikasi online dengan bunga yang tidak sedikit ditambah lagi jika melakukan pembayaran melebihi tempo yang sudah ditentukan, mengakibatkan besar bunga bisa melebihi pinjaman, sikap anda jika dihadapkan pada permasalahan di atas….
a. Menasehati teman-teman saya agar berhati hati untuk melakukan pinjaman online meskipun dengan prosedur yang lebih gampang
b. Tidak ingin melakukan hal yang sama bahkan dalam kondisi terdesak sekalipun
c. Berusaha agar tidak melakukan peminjaman agar tidak merasa kesulitan pada saat melakukan pembayaran nanti
d. Mencari tahu detail tentang perusahaan yang memberikan pinjaman jika suatu saat terpaksa harus melakukan peminjaman
e. Mencari tahu sejarah perusahaan dan menasehati teman teman yang lain agar berhati-hati

Jawaban:
Poin 5 : d
Poin 4 : c
Poin 3 : b
Poin 2 : e
Poin 1 : a

Scroll to Top