Back to: Soal soal asli CPNS berdasarkan FR – Paket 3
Setelah mendapat penghargaan sebagai pegawai paling berprestasi tahun ini, saya?
a. Puas dengan penghargaan tersebut
b. Merasa tidak percaya bila saya mendapatkan penghargaan tersebut
c. Memberitahukan kepada seluruh keluarga berita bahagia ini
d. Saya bertanya-tanya mungkinkah tahun depan akan mendapatkannya lagi
e. Saya senang dan berupaya untuk lebih berprestasi lagi
Jawaban:
Poin 5 : e
Poin 4 : a
Poin 3 : c
Poin 2 : d
Poin 1 : b