Back to: Soal soal asli CPNS berdasarkan FR – Paket 3
TELUR : BUTIR = _____ : _____
a. Buku : Lembar
b. Air : Meter
c. Pakaian : Kodi
d. Kertas : Kilogram
e. Bawang : Siung
Jawaban : e
Telur dihitung dengan satuan butir.
Buku dihitung dengan satuan buah.
Air dihitung dengan satuan meter kubik.
Pakaian dihitung dengan satuan buah Kertas dihitung dengan satuan lembar / helai.
Bawang dihitung dengan satuan siung.