Soal soal asli CPNS berdasarkan FR | Paket 2 | TKP | No 25

Saya menggunakan kendaraan dinas tanpa sepengetahuan Kepala Dinas pada hari libur. Secara tidak sengaja saya menabrakkan kendaraan tersebut. Tindakan saya adalah …
a. Diam – diam menyimpan kendaraan tersebut karena tidak seorang pegawai pun yang tahu kalau saya gunakan
b. Membawa kendaraan tersebut ke bengkel, melaporkan kejadian tersebut kepada pimpinan serta menyerahkan segala keputusan kepada pimpinan
c. Mencoba memperbaiki sendiri kendaraan tersebut
d. Melaporkan kejadian tersebut kepada pimpinan dan siap menerima hukuman/petunjuk dari pimpinan
e. Membawa kendaraan tersebut ke bengkel atas biaya pribadi dan mengembalikan dengan diam-diam

Jawaban:
Poin 5 : b
Poin 4 : d
Poin 3 : c
Poin 2 : e
Poin 1 : a

Scroll to Top