Soal No 30 | TWK | Soal Asli CPNS 2022

Pengarang itu menyerahkan naskah karangan kepada kepala redaksi penerbit Citra. Bentuk pasif dari kalimat tersebut adalah…
a. Naskah karangan diterima kepala redaksi penerbit Citra dari pengarang.
b. Naskah karangan diserahkan kepala redaksi penerbit Citra kepada pengarang.
c. Kepala redaksi penerbit Citra menerima naskah karangan dari pengarang.
d. Naskah karangan pengarang diserahkan kepada kepala redaksi penerbit Citra.
e. Naskah karangan diserahkan pengarang kepada kepala redaksi penerbit Citra.

Jawaban : e
Naskah karangan diserahkan pengarang kepada kepala redaksi penerbit Citra.

Scroll to Top