Back to: Soal soal asli CPNS berdasarkan FR – Paket 4
Pancasila yang tercantum dalam pembukaan UUD 1945 alinea keempat dilihat dari proses terjadinya perubahan…..
a. Perintis hidup bangsa Indonesia
b. Dasar filsafat negara Indonesia
c. Perjanjian luhur bangsa Indonesia
d. Pedoman hidup bangsa Indonesia
e. Kepribadian bangsa Indonesia
Jawaban : b
Pancasila yang tercantum dalam pembukaan UUD 1945 alinea keempat dilihat dari proses terjadinya perubahan dasar filsafat negara indonesia.